Penyusunan Kertas Kerja untuk Rencana Strategis Direktorat Jenderal ILMATE, Kementerian Perindustrian 2020-2024 (2019)

Informasi dan Perubahan Sosial

Penyusunan Kertas Kerja untuk Rencana Strategis Direktorat Jenderal ILMATE, Kementerian Perindustrian 2020-2024 (2019)

Author:

Programme Period: July 2019-January 2020

Team: Irsan Pawennei, Mona Luthfina Usmani, Fildza Malifa Setiabudi, Andhina Ratri

Direktorat Jenderal Industri Logam, Mesin, Alat Transportasi, dan Elektronika (Ditjen Ilmate) Kementerian Perindustrian merupakan unit kerja yang memiliki wewenang dalam kebijakan industri logam, industri mesin, industri alat transportasi dan maritim, serta industri elektronika dan telematika. Sebagai unit kerja pemerintahan, Ditjen Ilmate juga mendapatkan amanat untuk menyusun renstra. Renstra ini akan membantu Ditjen Ilmate menjalankan tugas dan fungsinya.

Dalam rangka penyusunan renstra, Ditjen Ilmate akan membuat kertas kerja yang memuat peta strategi Ditjen Ilmate. Peta strategi ini mencakup studi dan analisis posisi dan kinerja dari industri logam, industri mesin, industri alat transportasi dan maritim, serta industri elektronika dan telematika di Indonesia. Kertas kerja ini akan memaparkan gambaran awal dari Ditjen Ilmate sehingga dapat menjadi bahan untuk penyusunan renstra yang lebih tepat sasaran.

Penyusunan Kertas Kerja untuk Rencana Strategis Direktorat Jenderal ILMATE, Kementerian Perindustrian 2020-2024 (2019)

Share this post

Share on facebook
Share on twitter
Share on linkedin
AUTHOR

Irsan Pawennei, Mona Luthfina Usmani, Fildza Malifa Setiabudi, Andhina Ratri

Centre for Innovation Policy and Governance (CIPG) is a research-based advisory group which aspires to excel in the area of innovation, policy and governance.

Centre for Innovation Policy and Governance (CIPG) is a research-based advisory group which aspires to excel in the area of innovation, policy and governance.

office@cipg.or.id​

'Starting from March 2024, CIPG is implementing Work From Home'

© Copyright [cr_year]. Centre for Innovation Policy and Governance (CIPG).​

© Copyright 2020. Centre for Innovation Policy and Governance (CIPG).​

Scroll to top